Lowongan Kerja Posisi FINANCE, ACCOUNTING & TAX KLINIK KECANTIKAN di
DESKRIPSI LOWONGAN KERJA
Informasi Tambahan Lowongan Kerja
Tingkat Pekerjaan :
Kualifikasi :
Rincian Pekerjaan:
- Memastikan transaksi harian berjalan benar dan lancar
- Melakukan closing atas laporan keuangan setiap bulan
- Membuat jurnal dan rekonsiliasi bank
- Memeriksa tagihan, membuat rekap dan memastikan pembayaran
- Melakukan kordinasi dengan divisi lain terkait penggunaan aset dan stock opname bahan habis pakai dalam proses operasional klinik
- Membuat laporan keuangan berkala (neraca, laba rugi dan cashflow)
- Mengelola pajak perusahaan
Kualifikasi:
- Male / Female, usia max. 30 tahun
- Pendidikan min. S1 di bidang Akuntansi/Finance dan telah mengambil kursus pajak
- Memiliki pengalaman di bidang yang sama selama 2 tahun
- Memahami system komputerisasi akuntansi
- Memiliki pengetahuan di bidang pajak
- Mampu bekerja multitasking dan teliti
- Bertanggung jawab
- Penempatan di Golf Island Pantai Indah Kapuk (PIK)
Pengalaman Kerja :
Jenis Pekerjaan : Penuh waktu
Spesialisasi Pekerjaan : Akuntansi / 1200
Informasi perusahaan Pemberi Kerja,
Informasi Tambahan Perusahaan
Ukuran Perusahaan :
Waktu Proses Lamaran :
Industri : Akuntansi
Tunjangan dan Lain-lain :
Lokasi : Jakarta Utara